anatomi kucing

 |  Oleh kucing-kita  |  0

Mata kucing berbeda dengan mata manusia. Mata kucing mempunyai beberapa keistimewaan. Para dokter hewan tidak pernah melewatkan pemeriksaan mata kucing, karena beberapa penyakit/gejala penyakit tertentu sering terlihat melalui mata. Sebagai pemilik kucing yang baik tidak ada salahnya mempelajari anatomi kucing sehingga setidaknya bisa mengetahui kondisi kucing kesayangannya bila terkena penyakit.  

       

Bagian mata kucing

 

Categories:

 |  Oleh kucing-kita  |  0

Seperti juga lidah manusia, lidah kucing memiliki sensor syaraf rasa. Sensor-sensor ini terdapat pada papillae yang mempunyai berbagai macam bentuk. setiap bentuk pappillae hanya dapat merasakan rasa tertentu. Jumlah Pappilae lidah kucing jauh lebih sedikit bila dibandingkan lidah manusia.


Anatomi Lidah Kucing

Categories:

 |  Oleh kucing-kita  |  0
membedakan kucing janta dan betina

Jenis Kelamin Kucing dewasa biasanya lebih mudah diketahui daripada anak kucing (kitten). Jenis kelamin dapat diketahui dengan cara memeriksa bagian sekitar anus (di bawah pangkal ekor).

Kucing Jantan dewasa biasanya mempunyai badan lebih besar dan kekar serta mempunyai penis dan testis. Testis kucing jantan dewasa berbentuk seperti dua buah bola kecil sebesar kelereng yang terletak diantara anus dan penis. Di bawah testis terdapat lingkaran kecil yang merupakan lubang tempat keluarnya penis.

Categories:

 |  Oleh kucing-kita  |  0

Penyakit sekitar organ kencing dan kelamin, yang sering dialami Kucing Jantan adalah FUS (Feline Urinary Syndrome) atau FLUTD (Feline Lower Urinary Tract Disease). Kenapa justru sering menyerang kucing jantan ? karena bila dibandingkan dengan kucing betina, saluran kencing kucing lebih panjang serta berkelok-kelok dan diameternya salurannya lebih kecil. Kecil kaya gimana?! Lihat aja gambar dibawah ini :)

alat kelamin kucing jantan

 

 

 

Categories:

 |  Oleh kucing-kita  |  0

Salah satu keistimewaan kucing adalah kemampuannya loncat atau jatuh dari tempat tinggi tanpa mengalami cidera/cidera yang fatal. Hal ini bisa terjadi karena energi kinetik benturan/tumbukan pada saat jatuh diserap olah sendi-sendi tulang, tendon dan otot-otot yang menyelimuti seluruh kerangka dan tubuh kucing. Kucing termasuk hewan yang memiliki susunan tulang yang banyak dan kecil-kecil

 

 

 

Kerangka kucing

 

 

 

Categories: